Keuntungan Kelemahan Teori ATOM (TABLE)


NO
TEORI ATOM
KELEBIHAN
KELEMAHAN
1.
John Dalton
-          Dapat menjelaskan dengan baik beberapa fakta eksperimen pada masa itu, diantaranya Hukum Kekekalan Massa dan Hukum Perbandingan tetap
-          Teori atom dalton lebih rinci dan lebih jelas daripada teori atom democritus
-          Tidak dapat menjelaskan perbedaan antara atom unsur yang satu dengan yang lain
-           tidak dapat menjelaskan sifat listrik dari materi
-          Tidak dapat menjelaskan cara atom-atom saling berikatan
-          Menurut teori atom dalton bagian-e, tidak ada atom yang berubah akibat reaksi kimia. Kini ternyata dengan reaksi kimia nuklir, suatu atom dapat berubah menjadi atom lain.
2
Thompson
-          Membuktikan adanya partikel lain yang bermuatan negatif dalam atom berarti atom bukan bagian terkecil dari suatu unsur.
-          tidak dapat mejelaskan susunan muatan positif dan negatif dalam bola atom tersebut.
3
Rutherford
-          Dapat menerangkan    penghamburan sinar alfa pada lempeng tipis emas
-          Memiliki inti atom yang bermuatan positif dan disekelilingnya terdapat elektron yang mengelilinginya
-          Tidak mampu menjelaskan mengapa elektron itu tidak jatuh ke intinya.
-          Tidak mampu menjelaskan gejala alam, terutama penjelasan mengenai elektron yang tetap pada orbitnya.
4
Niels Bohr
-          Elektron tidak mengorbit mengelilingi inti melalui sembarang lintasan, tetapi hanya melalui lintasan tertentu (lintasan stasioner)
-          Elektron hanya dapat berpindah dengan melepaskan dan menyerap energi sebesar hf (foton)
-          Tidak dapat menjelaskan efek zeeman dan efek starck
-          Tidak dapat menerangkan atom berelektron banyak
-          Tidak dapat menerangkan pengaruh medan magnet terhadap spektrum atom
-          Tidak dapat menerangkan kejadian ikatan kimia
5.
Mekanika Gelombang
-          Mengetahui dimana orbital
-          Mengetahui dimana posisi elektron yang sedang mengorbit
-          Bisa mengukur perpindahan energi eksitasi dan emisi
-          Bisa teridentifikasi jika di inti terdapat proton dan neutron kemudian dikelilingi oleh elektron yan g berputar diporosnya
-          Persamaan gelombang Schrodinger hanya dapat diterapkan secara eksak untuk partikel dalam kotak dan atom dengan elektron tunggal.


NAMA PARTIKEL
SIMBOL
MUATAN
MASSA
PENEMU
ELEKTRON
e
-1
9,10 x 10-28 gram
J.J. Thomson
PROTON
p
+1
1 (pembulatan dari 1,00758 amu)
1,6726231 x 10 -24 gram
Eugene Goldstein
NEUTRON
n
netral
1,672492716x10-24 gram ( 1 sma)
J. Chadwick

Komentar

Postingan Populer